Friday 11 November 2011

Daftar Cabang Olahraga Dan Total Medali Sea Games 2011

15:02


THE 26TH SEA GAMES, INDONESIA 2011
Sea Games akan di gelar di dua tempat yaitu Jakarta dan Palembang, Sumatera utara. Sebanyak 48 cabang olah raga akan di pertandingkan dengan total medali sebanyak 545 medali.
Pesta olah raga terbesar di Asia Tenggara ini akan di laksanakan mulai tanggal 11 November 2011 yang di ikuti oleh 11 Negara yang ada di Asia Tenggara yaitu: Indonesia, Thailand,Philipine, Malaysia, Singapore, Brunei Darussalam, Vietname, Cambodia, Laos, Myanmar dan Timor Leste.
SEA GAMES ke 26 ini di pastikan akan di ikuti oleh lebih dari 9000 atlet dari 11 negara, 4000 official, dan sekitar 10.000 volunteer serta 2000 wartawan yang akan meliput acara paling spektakuler tahun ini.
Berikut adalah daftar Lengkap cabang olah raga yang di pertandingkan di SEA GAMES 2011 dan Total medali emas yang akan di perebutkan di masing masing cabang olah raga.

CABANG OLAH RAGA SEA GAMES, JAKARTA-PALEMBANG 2011




NO

OLAH RAGA

MEDALI



1
Archery
10

2
Atletics
46

3
Badminton
7

4
Baseball
1

5
Basketball
2

6
Billiard
10

7
Bowling
10

8
Boxing
14

9
Bridge
9

10
Canoeing
15

11
Chess
9

12
Cycling
18

13
Diving
8

14
Equestrian
6

15
Fencing
12

16
Fin Swimming
16

17
Football
1

18
FUTSAL
2

19
Golf
4

20
Gymnastics
17

21
Judo
16

22
Karate
17

23
Kempo
16

24
Open water swimming
4

25
Paragliding
12

26
Pencak Silat
18

27
Petanque
6

28
Roller Sport
12

29
Rowing
11

30
Sailing
9

31
Shooting
14

32
Sotf Tennis
7

33
Soft Ball
2

34
Sport Climbing
10

35
Swimming
38

36
Synchronize Swimming
5

37
Table Tennis
5

38
Tae kwondo
21

39
Takrow
6

40
Tennis
7

41
Traditional Boat Race
10

42
Vollyball indoor
4

43
Vovinam
14

44
Water Polo
2

45
Water Ski
11

46
Weight Lifting
14

47
Wrestling
17

48
Wushu
20











545



TOTAL MEDALI







DATA Source: Official site sea games 2011
Note:
  • Juara bertahan Sea Games adalah Thailand yang juga menjadi pengejar rekor kemenangan Indonesia dengan total 4 kali juara umum atau overall championship.
  • Indonesia adalah pemegang rekor over all championship Sea Games dengan 9 kali menjadi juara umum.

Written by

We are Creative Blogger Theme Wavers which provides user friendly, effective and easy to use themes. Each support has free and providing HD support screen casting.

1 comments:

  1. Mari dukung Merah Putih Menjadi yang Terbaik Dia Asia Tenggara.

    ReplyDelete

 

© 2010 Fandypedia. All rights resevered. Designed by Templateism

Back To Top