Sunday, 3 January 2016

Membuat Robot Kontrol Wireless

23:05

Berikut ini desain dan rancang bangun pembuatan robot dengan kontrol berbasis wireless menggunakan gelombang 315 MHz.
 Gambar 1. Contoh aplikasi remote kontrol wireless

Untuk membangun sistem kontrol wireless diperlukan dua buah sistem mikrokontroler yang terhubung secara serial. Satu sistem sebagai robot penerima perintah atau receiver (Rx), sedangkan sistem kontrol robot memberikan perintah atau transmitter (Tx). Dalam mikrokontroler keluarga AVR, komunikasi serial terdapat pada menu USART (Universal Syncronous Asyncronous Receiver/Transmitter).


Simulasi Sistem Wireless Proteus



Untuk membuat simulasi wireless di proteus, dapat kita lakukan dengan menghubungkan sistem transmitter dan receivermikrokontroler dengan komponen optocoupler yang sebenarnya menghubungkan tapi tidak secara langsung. Berikut adalah desain simulasi proteus sistem wireless robot kontrol digital.




Gambar 2. Skema proteus robot kontrol digital wireless

Untuk membuat robot actual dari skema tersebut, maka optocouplerdiganti dengan komponen TLP 315 MHz di bagian Transmitter remotekontrol dan RLP 315 MHz di bagian Receiver Robot.

Hardware Aktual TLP/RLP 315 MHz


Desain Aktual Robot Kontrol Wireless

Transmitter


Receiver


Berikut adalah photo dan video realisasi robot kontrol wireless dan telemetri suhu secara real time yang telah dibuat oleh Profesor Bolabot.

Berikut merupakan Pengontrol Robot yang dilengkapi LCD penampil data suhu real time yang dikirimkan oleh robot.



Gambar dibawah merupakan robot mobil yang dikendalikan jarak jauh serta dapat mengirimkan data suhu lingkungan karena dilengkapi dengan sensor suhu LM35.


Berikut adalah video yang telah diunggah ke youtube









Robot kontrol wireless dapat juga diaplikasikan pada robot hexapod, seperti karya Profesor Bolabot berikut






Berikut adalah video robot hexapod bolabot






Copyright 2012@ Profesor Bolabot

Written by

We are Creative Blogger Theme Wavers which provides user friendly, effective and easy to use themes. Each support has free and providing HD support screen casting.

1 comments:

  1. Bro, boleh minta file design simulasi proteusnya nggak?

    akhdede@gmaiminta

    ReplyDelete

 

© 2010 Fandypedia. All rights resevered. Designed by Templateism

Back To Top